Unai Emery Bela Marco Asensio Meski Gagal Dua Kali Eksekusi Penalti
6 days ago
5
ARTICLE AD BOX
Berita Liga Inggris: Manajer Aston Villa, Unai Emery, tidak mempermasalahkan keputusan Marco Asensio yang mengambil penalti kedua meski upaya pertamanya gagal dalam kemenangan atas Southampton pada Sabtu (12/4).